“Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya adalah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang.Sungguh pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda kebesaran Allah bagi kaum yang berpikir."
Ar-Ruum ayat 21
Pasangan Mempelai
Assalamu’alaikum Wr. Wb. Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta’ala, insyaaAllah kami akan menyelenggarakan acara pesta pernikahan kami :
Valencia Aura Putri A.Md.T
Putri pertama dari Bapak Zahari
& Ibu Maryetti
&
Ilham Akbar
Putra pertama dari Bapak Nelson Aidi
& Ibu Susilawati
Maret 2023
Awal perkenalan kami terjadi yang kala itu gue ngeliat dia lagi di gudang untuk ngisi minyak. Pertama kali liat dia dalam hati gue udah kayak, anjirrrr ternyata ada kembaran kim taehyung juga ditengah hutan gini (dimata gua yaaa). Setelah kecentilan gue untuk tau siapa dia, ada nih temen sekantor gue yang tau sama dia, dan lumayan kenal juga sama dia, mulai deh dia jadi makcomblang. Dan alhamdulillah dia berhasil jadi makcomblang kami berdua.
Pendekatan & Lamaran
Selang satu bulan setelah kenal, dan ya satu bulan itu hanya chattan dan itupun susah brooo, jaringannya gak ada disini, miris banget hidup gue. Yang kalau chattan atau telponan harus cari jaringan yang bagus dulu. Buat yang nanya2, kan bisa ketemu juga dikantor. Jadi dia itu orang lapangan yang pastinya jarang zekaliii ke kantor, palingan kalau ke kantor cuma 2 kali sebulan buat antar absen anggotanya dan itupun cuma bentar. Oke skippp. Setelah satu bulan kenal untuk pertama kalinya dia ngajak gue untuk ketemu dan jalan sama dia. Kebetulan bunda gue datang ke tempat gue kerja, nah si doi katanya mau ketemu sama bunda gue, yasudah saya suruh ke camp lah ya. Pas ketemu mereka ngobrol deh tu dan siapa sangka di tengah2 obrolan mereka itu doi langsung ngomong ke bunda gue, kalau sekarang dia nyari calon istri bukan cari pacar. Dan disaat itulah dia langsung ngomong ke bunda gue kalau dia serius sama gue (menyala sekali abg kuhhhh🔥🔥🔥). Saya yang mendengar itukan langsung panik alias degdegan sendiri ya kann, udah panas dingin langsung badan gue. Dan lusanya dia ngajak gue keluar lagi, katanya dia mau ngenalin gue ke keluarganya. Dan siapa sangka pertemuan dengan keluarganya itu menjadikan kami hingga menuju ikatan sah.
Pernikahan
Tepat setelah 4 bulan setelah lamaran, kamu memutuskan untuk mengarungi bahtera rumah tangga yang insyaallah penuh keberkahan.
Kirim Hadiah
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.
Alamat untuk kirim hadiah : Jl. Dr. M. Hatta No 2A Ketaping. Kel. Pasar Ambacang. Kec. Kuranji